Iklan

Peralatan Audio 'Sederhana' untuk Siaran Langsung Luar Studio

Jumat, 18 Desember 2020, Desember 18, 2020 WIB Last Updated 2020-12-18T17:17:24Z

Ilustasi

SASARAINAFM.COM │IPTEK
– Inilah perangkat simple yang sering digunakan oleh Crew Radio dalam melakukan Silang ( Siaran Langsung ) di Luar Studio.

 

Sebelum melakukan siaran langsung, sebaiknya siapkan perangkat sebagai berikut : Sediakan satu unit mixer ( bisa juga mini mixer ) untuk siaran luar,  satu unit komputer/pc/laptop, kemudian handfree ( jumlahnya sesuai kebutuhan ), kabel audio yang nanti digunakan untuk mengambil audio dari sumber audio di lapangan, satu unit modem wifi untuk jaringan internet, kabel audio dengan ujung plug RCA (merah/putih) dan ujung satunya lagi berupa jeck kecil ( panjang kabel menyesuaikan ). 


Setelah itu juga disediakan kabel microphon  untuk presenter, kemudian kabel box untuk menyambung  dari sumber aliran listrik, dan  satu  atau dua unit micrphone  untuk di lapangan sebaiknya microphone  wireless, dan yang terpenting adalah  menginstal aplikasi/software streaming player, bisa pada software radio boss/winamp/sam broadcaster atau yang lainnya dan sudah diisntal pada komputer/pc/ laptop yang akan digunakan untuk siaran langsung. (cara memasang streaming silahkan baca artikel : Tips & Tutorial : Membuat Rdio Streaming Sendiri )


Diagram instalasi alat :


Saksikan video selengkapnya :


 



Baca juga :

Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Peralatan Audio 'Sederhana' untuk Siaran Langsung Luar Studio

Terkini

iklan2

Iklan